Minggu, 01 Maret 2009

bila perawat gatek??

"hari gini kaga ngarti ma yang namanya website, browsing, chat, and all??... aduh kemana aja selama dibumi"

sepertinya kutipan diatas pantas untuk mengingatkan kita(ners,dkk) agar lebih care dengan yang namanya Informasi teknologi. secara profesi lain sudah jauh meninggalkan kita, lihat saja dibebrapa rumah sakit. mereka(selain ners) telah menggunakan sistem komputerisasi dalam pengisian data. tinggallah kita bersama setumpuk map untuk menulis askep klien kita. alhasil, saat bertugas diruang perawatan waktu perawat hanya HABIS digunakan untuk mengisi data. tak ayal klien jarang untuk ditemui (pengkajian, dst).
hal inilah yang harusnya menjadi tolak ukur kita dalam dunia kesehatan, dimana saat profesi lain bisa dihargai dan tertinggalah kita dengan segala keterbatasan. keterbatasan ilmu juga kemampuan.

semoga tulisan ini bisa menjadikan motifasi untuk kita (ners).

ingin dihargai??? harus menghargai diri sendiri, termaksud profesi kita. hidup perawat indonesia.

Tidak ada komentar: